Pernah merasakan sedih karena burung kesayangan macet berkicau atau birahi, dan sakit? nah bagi yang bingung bagaimana mengatasinya, berikut ini ada cara untuk perawatan burung kenari Mabung dan sakit. langsung saja kita simak bersama-sama.
Yang pertama Bila kenari overbirahi :
- Berikan saja ketimun selama maksimal 3 hari berturut-turut.
- Tolong dimandikan lebih sering, pagi, sing, sore.
- Jangan jemur lama-lama, cukup 30 menit saja.
- Kalau mau di gantung taruh di tempat yang sendirian.
Yang ke dua Saat kondisi kenari anda sakit,mabung,drop :
- Langsung berikan buarh apel maksimal 5 hari berturut-turut.
- Kalian jangan lupa perbanyak campuran niger seed dan biji fumayin pada pakan bijiannya.
- Mandinya jangan tiap hari, cukup 2 hari sekali.
- Simpan burung, jangan mendengar burung kenari lain, dikodong juga.
- penjemuran harus 2 samp[ai 3 jam perhari.
Terimakasih telah membaca Cara Perawatan Kenari Mabung dan Sakit, silahkan baca artiekl selanjutnya.